Tujuan Pokok Pembelajaran
- Mahasiswa mampu memahami konsep dasar e-Bisnis.
- Mahasiswa dapat memanfaatkan peluang pasar pada dunia e-Bisnis
- Mahasiswa dapat merancang dan mengimplementasikan sistem untuk e-Bisnis
- Mahasiswa dapat menciptakan produk atau pasarnya sendiri untuk mengimplementasikan konsep e-Bisnis
- Mahasiswa dapat menciptakan pelanggannya sendiri untuk memasarkan produk yang ada
Mahasiswa memahami konsep e-business dan komponen bisnis serta mampu merancangan sistem e-business yang mendukung untuk menjalankan bisnis online.
Materi Pembelajaran:
I. Pengenalan e-Business
II. Konsep e-Business
III. Infrastruktur e-Business
IV. Strategi dalam e-Business
V. Membangun Usaha dalam Konteks e-Business
Referensi Utama
- Indrajit Eko, Konsep dan Aplikasi E- Bussines, Uniku Repository, Bandung, 2005
- Kurniawan & Creativity, Panduan Cerdas Jual Beli Online,Elex MediaKomputindo,Jakarta, 2012
- Sarwono & Prihartono, Perdagangan Online: Cara Bisnis di Internet, Elex Media Komputindo, Jakarta, 2012
- EMS dkk, Membangun Toko Online Andal dengan PRESTASHOP, Elex Media Komputindo, 2012
- Bowo Eri, OPENCART Membuat Toko Online Handal dan Gratis, Jasakom, 2013
- Hossein Bidgoli, “ELECTRONIC COMMERCE, Priciples and Practice”, Academic Press 2002
- Gary P. Schneider, “Electronik Commerce”, Course Technology, ninth edition 2011
- Blog Ramadani
Download Materi Perkuliahan
1. Kontrak Perkuliahan | unduh disini
Sangat bermanfaat buat tambahan ilmu
BalasHapus